Gambar_Langit Gambar_Langit

Mahasiswa dan DosenTolak Pembangunan Gedung UIN Raden Fatah

waktu baca 1 menit
Senin, 30 Apr 2018 10:14 0 155 Redaktur Pelita Sumsel

Palmbang,Pelitasumsel-Mahasiswa Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang menggelar aksi demo menuntut pihak rektorat atas pembangunan gedung 12 lantai yang akan di bangun di UIN Raden Fatah. Aksi yang di gelar di depan Rektorat UIN Raden Fatah Palembang(30/4).

Dalam Orasinya seorang Dosen yang ikut menentang pembangunan itu menegaskan “saya adalah salah satu dosen yang menolak pembangunan itu, karena saya nilai pembangunan itu akan menimbulkan problematika baru seperti macet dan lahan parkir yang kacau nantinya karena pasti alat-alat berat datang”.ujar muhazirin.

Aksi yang dihadiri oleh ratusan mahasiswa berlangsung damai sampai berita ini di turunkan.

Redaktur Pelita Sumsel

Media Informasi Terkini Sumatera Selatan

LAINNYA